Prakash Bumb

Direktur & CFO

Bapak Prakash Bumb adalah Warga Negara India, lahir pada Tahun 1963. Beliau diangkat sebagai Direktur Perseroan sejak 16 Maret 2022 melalui persetujuan RUPS Luar Biasa Perseroan.

Pendidikan:

1986  : Cost Accountant dari Institute of Cost Accountants, India.

1985  : Chartered Accountant dari Institute of Chartered Accountants of India.

1983  : Sarjana, Commerce dari University of Rajasthan, India.

Posisi di Grup Perseroan:

2022 – sekarang : Direktur & Chief Financial Officer (CFO) di PT Surya Esa Perkasa Tbk.

2016 – sekarang : Direktur Keuangan & Chief Financial Officer (CFO) di PT Panca Amara Utama (anak  perusahaan Perseroan)

2013 – Maret 2022 : Vice President Finance di PT Surya Esa Perkasa Tbk.

Karier:

2008 – 2013 : Senior Executive Vice President di Reliance Communications Ltd., India

1995 – 2008  : General Manager Commercial di PT Indorama Synthetics Tbk., Indonesia

1992 – 1995  : CFO di Mercury Laboratories Ltd., Baroda, India

1990 – 1992 : Finance Controller di Asea Brown Boveri Ltd (ABB), Baroda, India

1986 – 1989 : Sr. Accounts Officer di National Engineering Industries Ltd., Jaipur, India

Related Article

April 28, 2023

Pendapatan Kuartal Pertama ESSA Tahun 2023 Menurun Karena Kegiatan Pemeliharaan Terjadwal

Maret 15, 2023

ESSA Umumkan Pembagian Dividen Dengan Nilai Tertinggi Sepanjang Sejarah

Maret 7, 2023

ESSA Selesaikan Akuisisi Tambahan 10% Bisnis Amoniak